THR Keagamaan merupakan pendapatan non upah yang wajib dibayarkan oleh pengusaha kepada pekerja/buruh menjelang Hari Raya Keagamaan.

Karyawan RS Bethesda Tomohon mereka akan melayang kan surat ke yayasan dan mempertanyakan kepada yayasan terkait pergantian secara tiba tiba yang dilakukan pihak yayasan dan beberapa poin penting lainnya.