LIPUTAN15.COM–Pencari kerja mulai mempertanyakan kapan penerimaan CPNS. Padahal sebelumnya KemenPAN-RB telah memberikan lampu hijau penerimaan CPNS di Sulut.

Tapi sampai Rabu (25/4), baru Kabupaten Talaud mendapatkan kuota penerimaan CPNS sebanyak 218.
Menurut Sumber dipercayakan, waktu pertemuan dengan KemenPAN-RB mereka akan memprioritas penerimaan CPNS di daerah perbatasan dan pemekaran yang pegawainya tidak mencapai 1.500 orang.

“Mungkin karena ini Talaud mendapatkan kuota CPNS terlebih dahulu dibandingkan kabupaten lainnya di Sulut,” pungkasnya.