LIPUTAN15.COM-Provinsi Sulut dihantam cuaca ekstrem. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Sulut mengeluarkan peringatan dini cuaca eksrem tanggal 10 Juli 2021 pukul 11:20 Wita.
Berpotensi terjadi Hujan Sedang hingga Lebat, Angin Kencang yang disertai kilat/petir dan angin kencang pada pukul 11:40 wita di wilayah:
- Bolmong (Bag. Selatan)
- Bolmong Utara (Bag. Utara)
Serta dapat meluas ke wilayah:
- Bitung (Bag. Timur). Kondisi ini diperkirakan masih dapat berlangsung* hingga pukul 14:40 wita.
Karena itu, warga Sulut diimbau untuk meningkatkan kewaspadaan. Pantauan, hujan, angin dan petir berlangsung di Manado dan wilayah Minahasa.
Tinggalkan Balasan