“Kami juga meminta kabupaten/kota membuka Lapak kios pangan di pasar. Untuk menjaga stabilitas harga. Karena Pemprov Sudah sudah membuka kios pangan dan menjual Sembako dengan harga murah,” pungkasnya.