LIPUTAN15.COM-Tanggal 10 November setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Pahlawan. Hari Pahlawan sekiranya tidak hanya sekedar diingat setiap tanggal 10 November, tetapi lebih dari pada itu, seperti bagaimana masyarakat dapat mengambil makna yang terkandung di dalamnya.

Berkacalah pada sejarah para pahlawan Indonesia yang terukir dengan indah. Resapi makna perjuangannya.

Djemmi Sundah juga berpesan kepada anak muda kota Tomohon, kunci kesuksesan generasi muda masa depan dapat dimulai dari mencontoh perjuangan para pahlawan. Memperingati hari pahlawan dengan karya nyata yang memberi dampak positif bagi diri sendiri maupun orang lain.

“Marilah kita mengenang dan menghormati perjuangan para pahlawan dan para pejuang dalam merebut kemerdekaan,” ungkapnya.

Jikalau jadi Pahlawan membuat bangsa dan negara terlalu berat buatmu, minimal jadilah pahlawan untuk diri sendiri dan keluarga.
Perjuangan belum berakhir, maka perkokoh persatuan dalam membangun negeri.

“Selamat Hari Pahlawan 10 November 2021. Marilah kita perkokoh persatuan untuk membangun negeri ini agar selalu diakui oleh dunia,” pungkasnya.